Rabu, 18 Juni 2014

Bikin Boneka Stawberry yang Mudah dan Murah ( How to Make Barry Doll )





 Yuk bikin Barry doll .. yang lucu imut ,mudah , dan murah loh pembuatanya .. ^_^

membuat barry doll atau boneka strawberry pada umumnya adalah sama seperti membuat setrawberry untuk toping flanel cake .. namun dalam ukuran diameter yang lebih besar .. dan kali ini saya akan mengunakan kain bekas pakaian untuk di jadikan boneka lucu nan imut .

Bahan :
- pakaian bekas berwarna merah (usahakan agar warna pakaian masih bagus atau tidak luntur dan jangan lupa cuci bersih
-kain flanel hijau tua , hijau muda , putih  dan kuning
-dakon
-benang jahit warna hijau
-kertas
-lem tembak

alat :
jangka
pulpen
pistol tembak
gunting
jaum

Cara kerja :

buatlah lingkaran dengan diameter yang paling besar yang bisa di gambar dalam baju bekas yang sudah di bentangkan (untuk lebih jelasnya lihat juga cara membuat toping flanel stawberry )

 potong se-per empat bagiannya dan ambil yang tiga per empat bagiannya untuk di buat boneka
satukan ujung kain dengan cara menjahitmya ( jahit sisi pinggirnya)  lalu jahit sekeliling atas kain  setelah selesai balik kain sehingga jaitannya berada di dalam dan masukan dakon sampai penuh dan padat.


setelah dakon mulai penuh tarik perlahan benang jahit yang sudah di jahit melingkar tadi sampai rapat
setelah itu buat pola pada kertas dengan mengambar bintang terlebih dahulu lalu membuat pola seperti daun (lihat gambar)dan tempelkan pola tersebut pada kain flanel hijau muda lalu gunting polanya .

setelah selesai lem bagian daunnya pada bagian atas strawberry untuk menutupi jahitan


step selanjutnya kita membuat wajah strawberry  ..


mata:
gunting pola lingkaran agak lojong dan agak besar  pada flanel putih
untuk flanel hijau muda buat bentuk bulat saja tapi agak di perkecil ukurannya lalu di jahit dengan benang hijau tua menyupai irisan lemon
dan flanel hijau tua buat bulatan kecil
setelah bahan selesai lem sebua bahan dengan cara menyusunnya tampak seprti mata .

 untuk mulutnya mengunakan flanel hijau tua
setelah mata dan mulutnya selesai di buat maka tinggal kita tempelkan ke badan strawberrynya .


untuk bintik strawbery sobat bisa mengunakan kain flanel kuning yang di guntung guntin memanjang kecil seperti seres tapi jangan terlalu kecil ya .. lalu tempelkan dengan lem tembak dengan sistem selang seling ..



Tidak ada komentar:

Posting Komentar